Peduli Banjir Pangkalan, Limapuluhkota, SumBar
Pangkalan Koto Baru, sebuah kecamatan yang terletak di kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat. Kita akan bisa menjumpainya setelah kelok 9 yang legendaris dari arah Payakumbuh, atau setelah waduk buatan untuk PLTA Koto Panjang yang digagas sejak tahun 1980. Kecamatan ini yang tergolong terkena dampak yang paling minim pemberitaan (2017), setelah beberapa tahun, banjir kali…